TUMAKNINAH DALAM SHALAT

MARKAZ TURATS NABAWI
PUSAT INFORMASI DAN STUDI HADITS
SEKRETARIAT: JLN PANGLIMA HIDAYAT NO 5B PUCANGANOM
SIDOARJO JAWA TIMUR INDONESIA 

JUDUL BUKU : TUMAKNINAH DALAM SHALAT

HARGA RP : 10.000,00

DESKRIPSI

JUDUL BUKU : TUMAKNINAH DALAM SHALAT

Suatu hal yang sering dipandang orang sepele, padahal sangat menentukan kualitas shalat seseorang. Yaitu sikap tumakninah dalam shalat. Makalah ini terinspirasi adanya video yang viral, yakni shalat qiyamu Ramadhan berjumlah dua puluh tiga rakaat hanya dalam durasi kurang dari delapan menit, bahkan viral lagi yang durasinya kurang dari itu. Semoga tulisan ini dapat membimbing kita untuk lebih dapat menikmati shalat ketimbang hanya sekedar menggugurkan beban.

SPESIFIKASI BUKU

Halaman:  35 lb

Ukuran: 9×14 cm

Berat: 50 gr

Harga: 10.000

Terima wakaf/Infaq tunai minimal untuk penggandaan 100exp.

error: MAAF !!